Bursa Efek Indonesia berupaya mengurangi saham ‘gorengan’ dengan meningkatkan aturan bagi calon perusahaan tercatat untuk melindungi investor.
Tag: perusahaan tercatat
BEI Target 1.200 Emiten di 2029: IPO Lighthouse Digenjot
BEI dan OJK menargetkan 1.200 perusahaan tercatat di Bursa pada 2029, dengan fokus pada kualitas dan kuantitas. Danantara mendukung dengan strategi IPO BUMN.


