mellydia.co.id Sejauh ini sudah ada empat tim yang sudah dipastikan lolos ke babak perempat final atau delapan besar Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025, Senin (22/9/2025) pagi WIB. Empat tim tersebut ada Belgia, Italia, Polandia, dan Turki. Belgia menjadi tim terbaru yang lolos perempat final Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025 setelah berhasil mengalahkan Finlandia, Minggu (21/9/2025). Bermain di SM Mall of Asia Arena, Pasay, Filipina, Belgia menang…