Dalam dunia investasi, momen pada saat harga saham turun kerap kali membuat investor jadi bingung untuk bertindak. Bagi sebagian orang, penurunan harga kerap dianggap sebagai sinyal bahaya, namun untuk para investor cerdas justru kondisi ini kerap dijadikan sebagai peluang emas. Membeli saham ketika harga sedang melemah tentu tidak bisa dilakukan s…

mellydia.co.id NEW YORK. Indeks-indeks utama Wall Street mengalami penurunan pada Senin (18/8/2025), di awal pekan yang relatif tenang, di tengah perhatian investor terhadap laporan pendapatan dari sejumlah perusahaan ritel besar dan simposium tahunan Federal Reserve di Jackson Hole, Wyoming. Pada pukul 09.55 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average turun 2,15 poin menjadi 44.943,97, S&P 500 turun 3,83 poin atau 0,06% menjadi 6.445,97, dan…

mellydia.co.id JAKARTA. Pemerintah memastikan kebijakan insentif fiskal berupa pajak pertambahan nilai (PPN) Ditanggung Pemerintah (DTP) untuk sektor perumahan berlanjut pada tahun 2026. Kebijakan ini dinilai menjadi angin segar bagi emiten ritel di bahan bangunan, salah satunya PT Avia Avian Tbk (AVIA). Investment Analyst Edvisor Profina Visindo Indy Naila menilai insentif pajak yang diberikan pemerintah dapat meningkatkan minat masyarakat…

mellydia.co.id – JAKARTA. Dukungan Donald Trump terhadap aset digital semakin memanaskan pasar kripto. Sejumlah altcoin mencatat kenaikan signifikan, namun investor diminta tetap berhati-hati dalam mengambil keputusan. CEO Triv, Gabriel Rey, menilai prospek altcoin saat ini cukup menjanjikan di tengah iklim regulasi yang lebih ramah. Selain Bitcoin (BTC), sejumlah koin alternatif seperti Ethereum, Solana, dan XRP menjadi sorotan pelaku pasar….

mellydia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan bakal bergerak mixed sepanjang perdagangan pekan ini. Asal tahu saja, IHSG ditutup melemah 0,41% atau turun 32,87 poin ke level 7.898 pada akhir perdagangan Jumat (15/8/2025). Dalam sepekan, IHSG melesat 4,84%. Sepanjang perdagangan Jumat lalu, IHSG sempat menembus level psikologis 8.000 dan menyentuh titik tertinggi di level 8.017,06. Tim Riset Korea Investment dan…

mellydia.co.id JAKARTA. PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) menghadapi tantangan dalam pengelolaan produk unitlink pada kuartal I-2025. Chief Financial Officer Prudential Indonesia, Adit Trivedi menyebut tantangan terbesar adalah kondisi pasar modal yang volatil, di mana Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penurunan sekitar 8%. “Situasi ini berdampak signifikan pada portofolio investasi khususnya sub dana berbasis saham…

mellydia.co.id JAKARTA. Saham PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) mulai menunjukkan tren positif dibandingkan saham bank pelat merah lainnya. Nampaknya banyaknya investor asing yang memburu saham bersandi BBRI ini menjadi salah satu katalisnya. Pada akhir perdagangan Jumat (15/8/2025) saham BBRI ditutup menguat 60 poin atau 1,48% ke level Rp 4.120 per saham. Jika mengacu pada perdagangan sepekan lalu, sahamnya tercatat menguat paling tinggi…

mellydia.co.id JAKARTA. Saham PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) mulai menunjukkan tren positif dibandingkan saham bank pelat merah lainnya. Nampaknya banyaknya investor asing yang memburu saham bersandi BBRI ini menjadi salah satu katalisnya. Pada akhir perdagangan Senin (18/8/2025) saham BBRI ditutup menguat 60 poin atau 1,48% ke level Rp 4.120 per saham. Jika mengacu pada perdagangan sepekan lalu, sahamnya tercatat menguat paling tinggi…

mellydia.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah di pasar spot terus melemah sepanjang perdagangan hari ini. Senin (18/8), rupiah ditutup di level Rp 16.198 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini membuat rupiah melemah 0,18% dibanding penutupan Jumat (15/8) yang berada di level Rp 16.169 per dolar AS. Hingga pukul 15.00 WIB, pergerakan mata uang di Asia bervariasi. Di mana, ringgit Malaysia menjadi mata uang dengan pelemahan terdalam di Asia setelah…