mellydia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di level 7.867,35 pada perdagangan Kamis (4/9/2025) atau melemah 0,23% dibandingkan hari sebelumnya. Namun, dalam sepekan terakhir IHSG mampu menguat 0,47%. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, penguatan IHSG sepanjang pekan ini cukup dipengaruhi oleh situasi politik dalam negeri yang mulai kembali kondusif paska aksi demonstrasi pada akhir Agustus lalu. Selain…

mellydia.co.id JAKARTA. Rupiah di Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI) ada di level Rp 16.438 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Kamis (4/9/2025), melemah 0,08% dari sehari sebelumnya yang ada di Rp 16.424 per dolar AS. Pergerakan rupiah di Jisdor BI sejalan dengan rupiah spot. Di pasar spot, rupiah ditutup pada level Rp 16.425 per dolar Amerika Serikat (AS) di akhir perdagangan Kamis (4/9/2025), melemah 0,06% dari…

mellydia.co.id JAKARTA. Tantangan berat masih akan dihadapi oleh emiten-emiten produsen batubara. Hal ini seiring melemahnya penjualan ekspor batubara nasional hingga potensi pengendalian produksi komoditas tersebut di dalam negeri. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), ekspor batubara Indonesia mengalami penurunan 21,74% year on year (yoy) menjadi US$ 13,82 miliar pada Januari-Juli 2025. Volume ekspor batubara nasional juga ikut…

mellydia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi rawan terkoreksi pada perdagangan Kamis (4/9/2025), setelah menguat 1,08% ke level 7.885 pada Rabu (3/9/2025). Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana melihat, penguatan IHSG kemarin masih didominasi oleh volume pembelian. Dia memperkirakan, posisi IHSG masih rawan untuk terkoreksi kembali, untuk membentuk wave 2 dari wave (3) pada label hitam atau wave 4 dari wave (1) pada…